Zakat mal adalah zakat yang dikenakan atas segala jenis harta, yang secara zat maupun substansi perolehannya, tidak bertentangan dengan ketentuan agama. Kegiatan bayar zakat mal, penghasilan, zakat emas, dan zakat perdagangan dilakukan ketika seorang muslim telah memenuhi atau mencapai nisab dan haul yang di tentukan oleh sariah. Untuk cara pembayarannya ada banyak, yang mana salah satunya adalah melewati lembaga amil zakat seperti kami.